Pages

Taukahkamu; Kayu Manis Adalah Bumbu Masak Paling Tua di Dunia

Minggu, 01 Mei 2011



Kalau Anda menanyakan bumbu masakan apa yang paling tua di dunia? Jawabnya adalah kayu manis.

Si harum ini sudah digunakan bangsa Mesir kuno sejak 5.000 tahun yang lalu. Selain itu masyarakat China juga sudah mengenalnya sebagai obat sejak tahun 2.700 sebelum masehi.

Seperti namanya, kayu manis memang diambil dari kulit kayu tanaman rempah-rempah. Kayu manis atau cinnamon memiliki kandungan berbagai senyawa kimia, yaitu minyak atsiri eugenol, safrole, sinamaldehyde, tanin, kalsium oksalat, damar, dan penyamak. Kayu manis dalam bentuk apapun baik bubuk, batangan, atau minyak diyakini mempunyai efek medis yang sama. Sehingga di pasar internasional kayu manis menjadi komoditas yang sangat berharga.

Banyak manfaat kesehatan yang didapat dari kayu manis, diantaranya dapat mengontrol level tekanan darah, mengontrol kadar gula pada penderita diabetes, sebagai antiseptik dan penyembuh luka, hingga meningkatkan fungsi otak.
source

taukahkamu 01 May, 2011


--
Source: http://www.taukahkamu.com/2011/05/taukahkamu-kayu-manis-adalah-bumbu.html
~
Manage subscription | Powered by rssforward.com

noreply@blogger.com (www.menjelma.com) 01 May, 2011


--
Source: http://www.menjelma.com/2011/05/taukahkamu-kayu-manis-adalah-bumbu.html
~
Manage subscription | Powered by rssforward.com

0 komentar:

Posting Komentar

Ayo gan Komentarnya jangan lupa,,,biar tambah semangat yang upload Film dan Game dan berita juga update artikelnya, kalau ada link yang mati laporkan juga disini ya...

 
gamers holic dan security web dan aneka ragam © 2011 | Designed by Bingo Cash, in collaboration with Modern Warfare 3, VPS Hosting and Compare Web Hosting
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...